LATIHAN 8 

1. Berikut ini adalah sifat-sifat sinar radioaktif.

  • (1) Partikel bermuatan positif dua, bermassa empat, dan daya tembus paling kecil.
  • (2) Dibelokkan oleh medan listrik kearah kutub negatif.
  • (3) Bermassa satu dan tidak mempuntai muatan.
  • (4) Merupakan partikel yang identik dengan elektron dalam medan listrik membelok ke kutub positif.
  • (5) Merupakan gelombang elektromagnetik.

Sifat-sifat sinar radioaktif alfa, beta, dan gama berturut-turut adalah…

a. 1, 2, 3

b. 3, 4, 5

c. 2, 3, 4

d. 1, 4, 5

e. 5, 3, 2

Jawaban    : D


2. Reaksi penggabungan dua inti ringan disertai dengan pembebasan energi disebut reaksi …

a. Fisi

b. Spontan

c. Fusi

d. Induksi

e. A dan B benar

Jawaban    : C


3.  Tipe peluruhan radioaktif meliputi, kecuali ….

a. Alfa

b. Beta

c. Gamma

d. Positron

e. Neutron

Jawaban    : E


4.  Ada beberapa contoh radioisotop ysng digunakan dalam diagnosis salah satunya 75Se fungsi dari radioisotop tersebut adalah ….

a. memeriksa fungsi ginjal

b. menghasilkan citra otak dan pankreas

c. mengukur kapasitas paru-paru

d. menentukan bentuk dan ukuran pankreas

e. menguji fungsi paru-paru

Jawaban    : D


QUIS 8

Chapter 13

1. Suatu reaksi kimia yang berlangsung pada suhu 30°C memerlukan waktu 40 detik. Setiap kenaikan suhu 10°C, reaksi akan lebih cepat dua kali dari semula. berapakah waktu yang diperlukan jika suhu dinaikkan menjadi 50°C…

a. 30 detik

b. 20 detik

c. 15 detik

d. 10 detik

e. 5 detik

Jawaban : D

Pembahasan :

Soal Laju Reaksi No 5

2. Suatu katalis mempercepat reaksi dengan cara meningkatkan ….

a. jumlah tumbukan molekul

b. energi kinetik molekul

c. perubahan entalpi

d. energi aktivasi

e. jumlah molekul yang memiliki energi di atas energi aktivasi

Jawaban    : E


Chapter 14

1.  Gas A,B, dan C masing-masing 0,4 mol, 0,6 ,mol, dan 0,2 mol dicampurkan dalam ruang tertutup dan terjadi reaksi kesetimbangan:

soal kesetimbangan kimia no 3

Pada saat setimbang 0,3 mol gas A telah bereaksi, maka gas B yang ada dalam keadaan setimbang adalah…

a. 0,5 mol

b. 0,4 mol

c. 0,3 mol

d. 0,2 mol

e. 0,1 mol

Pembahasan :

Dengan menggunakan perbandingan koefisien maka :

soal kesetimbangan kimia no 3-1

Jawaban : A


2. Dalam ruang 1 liter terdapat 1 mol gas HI yang terurai menurut reaksi:

soal kesetimbangan kimia no 6

Harga Kc pada saat itu adalah 4, jumlah gas H2 yang ada pada saat setimbang adalah…

a. 0,8 mol

b. 0,6 mol

c. 0,5 mol

d. 0,4 mol

e. 0,2 mol

Pembahasan :

Diket : V = 1 liter

Kc = 4

Mol HI = 1

soal kesetimbangan kimia no 6-1

Jadi untuk Mencari Kc :

Kesetimbangan Nomor 6

2 – 4x = x

2 = 5x

x = 0,4 mol

Jawaban : D


Chapter 15

1. Menurut teori asam-basa Bronsted-Lowry, asam didefinisikan sebagai zat yang . . . .

a. Meningkatkan [H+] bila dimasukkan kedalam H2O

b. Menurunkan [H+] bila dimaasukkan kedalam H2O

c. Meningkatkan [OH] bila dimasukkan kedalam H2O

d. Menerima 1 Hdari pasangan reaksinya

e. Memberi 1 Hdari pasangan reaksinya

Jawaban    : E


2. Derajat keasaman dari larutan 100 ml H2SO4 0,02 M adalah . . . .

a. 2 – log 4

b. 2 + log 4

c. 2 + log 2

d. 12 + log 4

e. 12

Pembahasan:

H2SO4 merupakan asam kuat, bervalensi 2

[H+] = Ma x Val

= 0,02 x 2 = 4 x 10-2

pH   = -log 4 X 10-2

= 2-log 4

Jawaban: A


Chapter 16

1. Pernyataan yang benar tentang larutan penyangga adalah ….

a. mempertahankan pH sistem agar tetap

b. memiliki komponen asam dan basa yang selalu berupa pasangan konjugasi

c. mampu mengatasi penambahan asam dan basa dalam jumlah banyak

d. memiliki kapasitas tertentu

e. pengenceran tidak mengubah konsentrasi ion Hdan OH

Jawaban : A


2. Campuran berikut ini yang dapat membentuk larutan penyangga adalah ….

a. 100 mL NaOH 0,1 M + 100 mL HCl 0,1 M

b. 100 mL NaOH 0,1 M + 100 mL NaCN 0,1 M

c. 100 mL NaCN 0,1 M + 100 mL HCN 0,1 M

d. 100 mL NH4OH 0,1 M + 50 mL H2SO4 0,1 M

e. 100 mL K2SO4 0,1 M + 50 mL H2SO4 0,1 M

Jawaban : D

Pembahasan :

Asam-asam maupun basa yang terlibat memiliki valensi yang sama, satu. Tinggal dilihat dari masing-masing campuran perbandingan molnya untuk melihat ada tidaknya sisa dari asam lemah atau basa lemahnya.

  • NaOH ( basa kuat) dan HCl (asam kuat)
  • NaOH (basa kuat) dan NaCN (garam)
  • NaCN (garam) dan HCN (asam lemah)
  • NH4OH (basa lemah) dan H2SO(asam kuat)
  • K2SO4 (garam) dan H2SO4 (asam kuat)

Pilihan c dan d memiliki asam lemah dan basa lemah jadi dilihat perbandingan molnya untuk melihat ada tidaknya sisa dari asam lemah atau basa lemahnya.

Penyangga 10


Chapter 17

1. 1,5 m3 gas helium yang bersuhu 27oC dipanaskan secara isobarik sampai 87oC. Jika tekanan gas helium 2 x 105 N/m2 , gas helium melakukan usaha luar sebesar....

A. 60 kJ
B. 120 kJ
C. 280 kJ
D. 480 kJ
E. 660 kJ
Jawaban    : A
Pembahasan
Data :
V1 = 1,5 m3
T1 = 27oC = 300 K
T2 = 87oC = 360 K
P = 2 x 105 N/m2

W = PΔV
Mencari V2 :
V2/T2 = V1/T1
V2 = ( V1/T1 ) x T2 = ( 1,5/300 ) x 360 = 1,8 m3
W = PΔV = 2 x 105(1,8 − 1,5) = 0,6 x 105 = 60 x 103 = 60 kJ

2. Mesin Carnot bekerja pada suhu tinggi 600 K, untuk menghasilkan kerja mekanik. Jika mesin menyerap kalor 600 J dengan suhu rendah 400 K, maka usaha yang dihasilkan adalah....
A. 120 J
B. 124 J
C. 135 J
D. 148 J
E. 200 J
Jawaban    : E
Pembahasan
η = ( 1 − Tr / Tt ) x 100 %
Hilangkan saja 100% untuk memudahkan perhitungan :
η = ( 1 − 400/600) = 1/3
η = ( W / Q1 )
1/3 = W/600
W = 200 J

Chapter 18
1. Pada elektrolisis larutan CuSO4 dengan elektrode Pt, dialirkan arus listrik 2 Ampere selama 965 detik (Ar Cu=63,5) maka banyaknya logam tembaga yang dihasilkan … mg

a. 317,5   

b. 635,0  

c. 952,5

d. 1.270

e. 1.905

Jawaban : B

Pembahasan :

Elektrokimia No 4


2. Berikut adalah beberapa elektrode yang dapat dikombinasikan menjadi pasangan sel Volta:

Soal elektrokimia nomor 6

Dari kelima elektrode tersebut yang tidak mungkin menjadi katode adalah elektrode …

a. Cu

b. Cd

c. Co

d. Mg

e. Zn

Jawaban : D

No comments:

Post a Comment

Featured Post

BAHAN PRESENTASI UNTUK MATA KULIAH KIMIA DAN ELEKTRONIKA   Oleh :  Satria Imka Dwi Putra 2010952043 Dosen Pengampu :  Dr. Darwison, MT     R...

Popular Posts